Sepantasnya aku menjadi adikmu yang manja
Yang setia mendengar kau bicara
Tapi salahkah aku bila ingin
Menjadi kekasih yang setia padamu
* segala rasa yang terpendam tlah terungkap
Di sela waktu yang terkenang
Dan kau pun menyadari
Reff:
Kak maafkan aku bila terbit rasa cinta
Sepertinya kau merasa
Kak ijinkan aku mengarungi laut biru
Merajut kasih denganmu
Setiap jejak langkahku yang ada terbayang
Nampak indah paras wajahmu
Repeat *
Repeat reff [2x]
Reff2:
Kak maafkan aku bila terbit rasa cinta
(sepertinya kau merasa)
Kak ijinkan aku mengarungi laut biru
(merajut kasih denganmu)
Repeat reff2
0 komentar lirik Andie - Sepantasnya
Komentar Untuk Lirik Lagu Andie - Sepantasnya