Bola, Bola Gayamu Mempesona (Oya, Oya)
Laksana Sang Primadona
Bola Tak Luput Dari Kejaran (Oya, Oya)
Sana Sini Jadi Rebutan
Bukit Tinggi Ku Lalui (Bola Bola)
Sungai Musi Kuseberangi (Bola Bola)
Topan Badai Kuhadapi (Ooooooooo)
Demi Cintaku Yang Suci (Gombal)
Bola Kau Terobos Gawang Cintaku (Oya, Oya)
Kau Bersarang Dalam Sukmaku, Bola
Kalaulah Tidak Karena Bulan
Manalah Bintang Hari Meninggi Hari
Kalolah Tidak Karena Dinda Sayang
Manalah Mungkin Aku Sampai Disini
Kanan Gunung Di Kiri Gunung
Tengah-Tengah Biru Telaga Biru
Badan Bingung Naluri Bingung
Resah Hati Gelisah Dilanda Rindu
Laksana Sang Primadona
Bola Tak Luput Dari Kejaran (Oya, Oya)
Sana Sini Jadi Rebutan
Bukit Tinggi Ku Lalui (Bola Bola)
Sungai Musi Kuseberangi (Bola Bola)
Topan Badai Kuhadapi (Ooooooooo)
Demi Cintaku Yang Suci (Gombal)
Bola Kau Terobos Gawang Cintaku (Oya, Oya)
Kau Bersarang Dalam Sukmaku, Bola
Kalaulah Tidak Karena Bulan
Manalah Bintang Hari Meninggi Hari
Kalolah Tidak Karena Dinda Sayang
Manalah Mungkin Aku Sampai Disini
Kanan Gunung Di Kiri Gunung
Tengah-Tengah Biru Telaga Biru
Badan Bingung Naluri Bingung
Resah Hati Gelisah Dilanda Rindu
0 komentar lirik Ona Sutra-Bola
Komentar Untuk Lirik Lagu Ona Sutra-Bola